Derby Manchester, MU Siap Turunkan Tim Terbaik Buat Menghadapi Manchester City
Berita Bola – Manajer Manchester United, Ruben Amorim membeberkan kondisi timnya jelang laga menghadapi Manchester City. Ia memastikan hampir seluruh pemain Setan Merah siap tampil di laga ini. Manchester United akan memainkan partai big match di akhir pekan nanti. Setan Merah akan berhadapan dengan Manchester City di ajang Premier League 2024/2025. Laga tandang ke Etihad […]
Derby Manchester, MU Siap Turunkan Tim Terbaik Buat Menghadapi Manchester City Read More »